Topik: pemkab cirebon
Prestasi Gemilang Pemkab Cirebon Sabet Penghargaan Terbaik 1 Bidang JKN
Cirebon - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Cirebon menyabet penghargaan terbaik 1 bidang Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Penghargaan ini membuat Pemkab Cirebon kembali menorehkan prestasi gemilang...
Diskominfo Kabupaten Cirebon Gelar Rapat Evaluasi E-Monev 2024
KABUPATEN CIREBON -- Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Cirebon menggelar Rapat Evaluasi E-Monev Tahun 2024 dan Penguatan Implementasi Keterbukaan Informasi Publik di Ruang...
Komitmen Pemkab Cirebon Tingkatkan Kesejahteraan dan Aksesibilitas bagi Disabilitas
Cirebon — Pemerintah Kabupaten Cirebon berkomitmen untuk meningkatkan kesejahteraan dan aksesibilitas bagi komunitas disabilitas dalam rangka memperingati Hari Disabilitas Internasional.
Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu...
DPUTR Kabupaten Cirebon Fokus Perbaikan Infrastruktur di Hari Bhakti ke-79
Cirebon - Pemerintah Kabupaten Cirebon menggelar apel akbar dalam rangka memperingati Hari Bhakti ke-79 Pekerjaan Umum, bertempat di UPT Peralatan dan Perbengkelan Dinas Pekerjaan...
Pemkab Cirebon Gencarkan Penanggulangan Banjir
Cirebon - Pemerintah Kabupaten Cirebon terus memperkuat upaya penanganan bencana banjir yang kerap terjadi di wilayahnya melalui kerja sama dengan berbagai pihak.
Salah satu upaya...
Upaya Pemkab Cirebon Sejahterakan Petani Garam di Losari
Cirebon - Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya menyatakan pemerintah daerah berkomitmen meningkatkan kualitas garam yang diproduksi petani di Desa Tawangsari. Sejauh ini, Pemkab...
Pemkab Cirebon Dorong Pengembangan Potensi Wisata dan Pertanian di Sedong
Cirebon - Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya mendorong pengembangan potensi wisata dan produk pertanian di Kecamatan Sedong sebagai upaya meningkatkan produktivitas ekonomi masyarakat.
Hal...
Pj Bupati Cirebon ingin Perindah Taman Hutan Kota Sumber
Cirebon – Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya berencana menata Taman Hutan Kota Sumber untuk membuatnya lebih indah dan nyaman. Penataan ini akan dilakukan...
Pj Bupati Cirebon Terima Audiensi Serikat Buruh, Bahas soal Upah Minimum 2025
Cirebon – Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya, menerima audiensi dari perwakilan serikat pekerja dan serikat buruh wilayah Cirebon Timur terkait mekanisme penetapan upah...
Pemkab Cirebon Juara Respons Aduan Warga
Cirebon — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Cirebon menjadi daerah paling gesit dalam menindaklanjuti laporan atau aduan masyarakat. Hal itu disampaikan dalam kegiatan Optimalisasi Governansi Sistem...